KEPALA DESA
Menyelenggarakan pemerintahan desa berdasarkan kebijakan yang ditetapkan bersama BPD
Mengajukan rancangan peraturan Desa
Menetapkan peraturan-peraturan yang telah mendapatkan persetujuan bersama BPD
Menyusun dan mengajukan rancangan peraturan desa mengnenai APB Desa untuk dibahas dan ditetapkan bersama ...
KONDISI GEOGRAFIS
Desa Barongan merupakan salah satu desa di Kecamatan Kota Kudus Kabupaten Kudus. dengan luas wilayah ± 33,34 ha, memiliki batas-batas wilayah administratif sebagai berikut : ...
VISI
Visi merupakan gambaran menantang tentang keadaan masa depan yang berisi cita dan citra yang ingin diwujudkan oleh instansi pemerintah. Visi berkaitan dengan pandangan ke depan menyangkut ke mana instansi pemerintah harus dibawa dan diarahkan agar dapat ...
Beberapa nama yang pernah menuliskan tentang Sejarah Desa Barongan adalah : Retsa Insantia , Supani , beberapa nama anonim yang menuliskan di media sosial serta di tambah oleh tutur tinular beberapa tokoh tokoh masyarakat dari berbagai versi maka seperti inilah beberapa gambaran sejarah ...